PORTFOLIO | BLOG SENI INDONESIA

KARYA EWAFEBRI


Kumpulan gambar, illustrasi, design dan lukisan yang dihasilkan oleh ewafebri.
[Jika gambar belum muncul, tunggulah sebentar]


Selamat datang di Blog ewafebriart ! Di mana dalam blog ini kalian akan menemukan topik dan pembahasan seputar seni, alam dan perspektif. Tak hanya itu, kalian juga akan menemukan ilustrasi dan karya dengan proses manual maupun digital (AI) karya ewafebri. Semoga Blog ini bisa menghapus dahaga pengetahuan dan informasi tentang seni yang kalian miliki.


Selamat Membaca, Selama Terinspirasi dan Mengeskplorasi dan Selamat Berkarya !



(Click Image for better result) Klik gambar untuk hasil yang lebih jelas.


Gambar di atas merupakan hasil karya ewafebri dari tahun 2013 hingga 2020. Media yang digunakan bermacam-macam, dengan teknik dan gaya yang bermacam-macam pula. Selain melalui Blog ini, kalian juga bisa menikmati karya ewafebri melalui instagram ewafebriart.

"Karya saya didominasi oleh object jamur, karena saya mengagumi Filosofi jamur. Sebagian sifat Jamur mampu mewakili apa yang menjadi pikiran saya. Sementara untuk design karakter, inspirasinya datang dari lingkungan sekitar saya. Salah satunya adalah Bowgel dan Iwawa." ~ ewafebri.

Untuk proses pembuatannya, konsep bahkan latar belakang karyanya, saya juga membagikan ceritanya di Blog ini. Kalian bisa membaca di kategori ArtLog.


EXHIBITION

Beberapa karya juga pernah saya pamerkan bersama dengan grup seniman. Di antaranya 30 x 30 Arts For The Earth yang fokus menjadi wadah perjuangan seni untuk menyelamatkan bumi.

ARTIKEL 

Berikut ini adalah artikel yang pernah memuat / menghadirkan karya ewafebri. 

BLOG EWAFEBRIART

Selain aktif berbagi di Instagram yang menjadi salah satu media portofolio ewafebri, karya ewafebri kini dikumpulkan menjadi ebook yang bisa di download oleh siapa saja secara gratis. Ebook ini tidak hanya berisi tentang illustrasi tetapi justru gagasan dan ide yang dibahas secara lebih lengkap dibandingkan di blog ini. 

Kalian bisa mendownload ebooknya di ebook.ewafebri.com

Post a Comment

0 Comments